Kenapa Sih Harus Melakukan Perawatan Gigi Ke Dokter Gigi Spesialis Konservasi Gigi?

Kesehatan
Kenapa Sih Harus Melakukan Perawatan Gigi Ke Dokter Gigi Spesialis Konservasi Gigi?
RS Pantinirmala

RS Pantinirmala

Administrator

Halo sobat Panti Nirmala!

Pada Health Article kali ini, Rumah Sakit Panti Nirmala kembali akan memberikan informasi seputar kesehatan dan terkait Rumah Sakit Panti Nirmala yang dapat sobat Nirmala pelajari dan dibagikan ke orang-orang terkasih untuk semakin aware akan informasi kesehatan. Yuk cari tahu selengkapnya!

Dan telah terkonfirmasi juga oleh drg. Myra Wijaya, Sp.KG - dokter gigi spesialis konservasi gigi Rumah Sakit Panti Nirmala, dimana topik artikel kali ini akan membahas terkait kenapa sih harus melakukan perawatan gigi ke dokter gigi spesialis konservasi gigi? Jadi spesialis konservasi gigi merupakan salah satu spesialis yang ada di dalam bidang kedokteran gigi yang memberikan pelayanan untuk perawatan gigi, serta mempertahankan gigi selama  mungkin di dalam rongga mulut. Dan mengembalikan gigi tersebut baik dari fungsi estetik maupun fungsi pengunyah.

Apa saja sih jenis perawatan yang dapat dilakukan di dokter gigi spesialis konservasi gigi?

  • Pencegahan dan perawatan gigi berlubang

  • Penambalan gigi dengan penyulit

  • Penambalan gigi estetik seperti, smile makeover, veneer, bleaching, dan lainnya

  • Perawatan saluran akar (endodonti)

  • Pembuatan restorasi pasca perawatan saluran akar

  • Bedah endodonti

Jika sobat Nirmala ingin konsultasi dan melakukan tindakan lebih lanjut mengenai kondisi kesehatan tubuhnya, dapat menuju ke penyedia layanan konsultasi dokter dan pemeriksaan kesehatan lainnya ke dokter kepercayaan sobat Nirmala. Di Poliklinik Spesialis Konservasi Gigi Rumah Sakit Panti Nirmala kami didukung oleh dokter-dokter dan petugas medis yang kompeten dibidangnya, ada

  • drg. Myra Wijaya, Sp.KG, praktik setiap hari Rabu dan Sabtu pukul 08.00 - 13.00 WIB*

  • Drg. Ignatia Pradita Setyaningrum, Sp. KG,  praktik setiap hari Senin dan Selasa pukul 09.00 - 12.00 WIB*

*Dapatkan informasi jadwal praktik dokter Rumah Sakit Panti Nirmala selengkapnya dapat menghubungi bagian Pendaftaran dan dapat berubah sewaktu-waktu

Download juga informasi dan edukasi mengenai dunia kesehatan dari Rumah Sakit Panti Nirmala ke dalam format digital yang terdiri dari beragam topik dan pembahasan yang menarik dan sayang jika sobat Nirmala lewatkan, silakan klik di sini

Informasi lebih lanjut mengenai update jadwal dokter harian, reservasi dan pendaftaran pasien secara online, dan beragam konten-konten edukasi yang dapat sobat Nirmala akses secara gratis ada di sini

#MerawatPenuhKasihDemiKesembuhan

Komentar (0)

Artikel Lainnya

  • Kesehatan

    Mengapa Stretching Ketika Bekerja Dianggap Mampu Menyehatkan Tubuh Bagi Para Pegawai Kantoran?

    Halo sobat Panti Nirmala!Pada Health Article kali ini, Rumah Sakit Panti Nirmala kembali akan memberikan informasi seputar kesehatan dan terkait Rumah Sakit Panti Nirmala yang dapat sobat Nirmala pelajari dan dibagikan ke orang-orang terkasih untuk semakin aware akan informasi kesehatan. Yuk cari tahu selengkapnya!Sobat Nirmala ketika bekerja sehari-hari, apalagi yang bekerja di area kantoran, dimana sering dan hampir setiap hari bekerja di depan komputer dan lebih banyak kegiatannya duduk, maka stretching untuk peregangan otot-otot juga sangat diperlukan, yang nantinya juga akan memberikan dampak yang baik untuk kesehatan tubuh sobat Nirmala.Berikut beberapa hal yang penting untuk sobat Nirmala perhatikan:Stretching dianggap membantu menjaga hingga meningkatkan kinerja dan kebugaran tubuh sobat Nirmala selama mengerjakan tumpukan tugas.Luangkan waktu sobat Nirmala untuk menegangkan otot tubuh supaya tidak kelelahan atau pegal.Peregangan yang dilakukan dengan tepat mampu melancarkan aliran darah di dalam tubuh.Untuk menurunkan sensasi nyeri pada otot tubuh di sekitar pinggul dan punggung bagian bawah karena terlalu lama duduk.Stretching akan menurunkan gangguan stress pada seseorang.Jika sobat Nirmala ingin konsultasi dan melakukan tindakan lebih lanjut mengenai kondisi kesehatan tubuhnya, dapat menuju ke penyedia layanan konsultasi dokter dan pemeriksaan kesehatan lainnya ke dokter kepercayaan sobat Nirmala. Di Rehabilitasi Medis Rumah Sakit Panti Nirmala kami didukung oleh dokter-dokter dan petugas medis yang kompeten dibidangnya, adadr. Djoko Witjaksono, Sp.KFR, praktik setiap Senin dan Kamis pukul 08.00-11.30 WIB*dr. FX. Dimas Bagus Respati, SpKFR, M.Ked.Klin, praktik setiap Senin-Jum’at pukul 15.00-16.30 WIB**Dapatkan informasi jadwal praktik dokter Rumah Sakit Panti Nirmala selengkapnya dapat menghubungi bagian Pendaftaran (pakai link https://wa.me/62895331272598) dan dapat berubah sewaktu-waktuDownload juga informasi dan edukasi mengenai dunia kesehatan dari Rumah Sakit Panti Nirmala ke dalam format digital yang terdiri dari beragam topik dan pembahasan yang menarik dan sayang jika sobat Nirmala lewatkan, silakan klik di sini https://forms.gle/qAmqUU1iZeAB3o1R7 Informasi lebih lanjut mengenai update jadwal dokter harian, reservasi dan pendaftaran pasien secara online, dan beragam konten-konten edukasi yang dapat sobat Nirmala akses secara gratis ada di sini (dipasang linktreenya RSPN https://markbro.com/rs-panti-nirmala-malang-bio/  dibagian kata “di sini”)#MerawatPenuhKasihDemiKesembuhan

    RS Pantinirmala

    RS Pantinirmala

    0
  • Kesehatan

    Penyuluhan Edukasi Metabolik Sindrom Pada Lansia Bersama Dokter Umum RS Panti Nirmala!

    Halo sobat Panti Nirmala!Pada Health Article kali ini, Rumah Sakit Panti Nirmala berkesempatan kembali untuk berkolaborasi dengan salah satu klinik rawat inap di Kota Malang untuk melakukan kegiatan penyuluhan dan edukasi kesehatan, yang kali ini bertepatan di Klinik Rawat Inap Elisa pada hari Sabtu, 22 Juni 2024.Pada event kali ini Rumah Sakit Panti Nirmala menghadirkan dokter umum sebagai narasumber dr. Nunung Retno Wijayanti, MARS dengan membawakan materi edukasi yang berkaitan dengan metabolik sindrom. Kami rangkum ke dalam beberapa insight point agar sobat Nirmala juga bisa mendapatkan edukasinya tentang metabolik sindrom. Jadi Metabolik Sindrom adalah kumpulan faktor resiko metabolik yang berhubungan langsung dengan penyakit tidak menular terutama penyakit kardiovaskular arterosklerotik. Terdiri dari OBESITAS SENTRAL, RESISTENSI INSULIN, DISLIPIDEMIA, DAN HIPERTENSIFaktor Penyebab Metabolik Sindrom:Dapat dimodifikasi: Aktivitas fisik, Diet, Lingkar pinggang, merokok, sosial ekonomiTidak dapat dimodifikasi: Umur, Jenis kelamin, geneticJenis-Jenis Metabolik Sindrom:Obesitas SentralPenumpukan lemak dalam tubuh bagian perut,dengan nilai lingkar pinggang atau LP ≥ 90 cm pada laki laki dan LP ≥ 80 cm pada perempuan untuk orang Asia dewasa. Obesitas sentral disebabkan oleh peningkatan lipogenesis yang tidak terbatas akibat kegagalan kerja leptin.Diabetes Melitus Tipe 2Penyakit metabolik dengan karakteristik hiperglikemia yang terjadi karena kelainan sekresi insulin, kerja insulin atau keduanya.Jenis Keluhan:Keluhan klasik : Poliuri, Polidipsi, Polifagi dan penurunan BB yang tidak dapat dijelaskan sebabnya.Keluhan lain : badan lemah, kesemutan, gatal, mata kabur, disfungsi ereksi pada pria, serta pruritus vulva pada wanita.Jika sobat Nirmala ingin konsultasi dan melakukan tindakan lebih lanjut mengenai kondisi kesehatan tubuhnya, dapat menuju ke penyedia layanan konsultasi dokter dan pemeriksaan kesehatan lainnya ke dokter kepercayaan sobat Nirmala. Di Poliklinik Umum Rumah Sakit Panti Nirmala kami didukung oleh dokter-dokter dan petugas medis yang kompeten dibidangnya, adadr. Engelbert Hariyanto, MMRS, praktek setiap hari Senin, Selasa, Kamis dan Sabtu pukul 08.00 - 13.00 WIB*dr. Ika Shanti Rosalina, MMRS, praktek setiap hari Jum’at pukul 08.00 - 13.00 WIB*dr. Eryanto, Praktek setiap hari Rabu pukul 08.00 - 13.00 WIB**Dapatkan informasi jadwal praktik dokter Rumah Sakit Panti Nirmala selengkapnya dapat menghubungi bagian Pendaftaran dan dapat berubah sewaktu-waktuDownload juga informasi dan edukasi mengenai dunia kesehatan dari Rumah Sakit Panti Nirmala ke dalam format digital yang terdiri dari beragam topik dan pembahasan yang menarik dan sayang jika sobat Nirmala lewatkan, silakan klik di sini Informasi lebih lanjut mengenai update jadwal dokter harian, reservasi dan pendaftaran pasien secara online, dan beragam konten-konten edukasi yang dapat sobat Panti Nirmala akses secara gratis ada di sini #MerawatPenuhKasihDemiKesembuhan

    RS Pantinirmala

    RS Pantinirmala

    0
  • Kesehatan

    Untuk Sobat Nirmala Yang Akan Ke Poliklinik Rawat Jalan Dengan Menggunakan BPJS Kesehatan Bagaimana Sih Alur Tahapannya?

    Halo sobat Panti Nirmala!Pada Health Article kali ini, Rumah Sakit Panti Nirmala kembali akan memberikan informasi seputar kesehatan dan terkait Rumah Sakit Panti Nirmala yang dapat sobat Nirmala pelajari dan dibagikan ke orang-orang terkasih untuk semakin aware akan informasi kesehatan.Untuk sekarang ini, jika sobat Nirmala ingin menuju Poliklinik Rawat Jalan Rumah Sakit Panti Nirmala itu seperti apa sih alur dan tahapannya? Yuk cari tahu sama-sama di sini!Pasien datang ke Poliklinik Rawat Jalan di lantai 2 gedung unit 3Menuju mesin APM (Anjungan Pendaftaran Mandiri) untuk mengambil nomor antrianSelanjutnya menuju ke area Finger Scan pasien BPJS KesehatanLalu sobat Nirmala harus melakukan screening terlebih dahulu sebelum melanjutkan tahapan ke dokter yang ditujuDari nomor antrian tersebut sobat Nirmala akan menunggu di area ruang tunggu pasien di depan ruang praktik dokter yang dituju sesuai nomor urut yang diterima, hingga dilakukan pemeriksaan dokterDari pemeriksaan dokter nanti sobat Nirmala akan disesuaikan dengan hasil diagnosis dokter terhadap hasil pemeriksaannya bisa ke Rawat Inap atau diarahkan untuk pasien kembali kontrolSetelah itu akan dilakukan tahapan administrasi bagi pasien BPJS KesehatanSelanjutnya akan ada yang menuju ke Farmasi untuk mendapatkan obat yang telah diresepkan dokter, atau menuju ke pelayanan Penunjang Medis seperti Laboratorium atau RadiologiJika sudah dari Farmasi ataupun Penunjang Laboratorium atau Radiologi, menuju ke Loket 4 untuk melakukan pendaftaran pasien kontrol kembali & pendaftaran sukon onlineDan pasien sudah bisa pulangJika sobat Nirmala ingin konsultasi dan melakukan tindakan lebih lanjut mengenai kondisi kesehatan tubuhnya, dapat menuju ke penyedia layanan konsultasi dokter dan pemeriksaan kesehatan lainnya ke dokter kepercayaan sobat Nirmala. Dapatkan informasi jadwal praktik dokter Rumah Sakit Panti Nirmala selengkapnya dapat menghubungi bagian Pendaftaran dan dapat berubah sewaktu-waktuDownload juga informasi dan edukasi mengenai dunia kesehatan dari Rumah Sakit Panti Nirmala ke dalam format digital yang terdiri dari beragam topik dan pembahasan yang menarik dan sayang jika sobat Nirmala lewatkan, silakan klik di siniInformasi lebih lanjut mengenai update jadwal dokter harian, reservasi dan pendaftaran pasien secara online, dan beragam konten-konten edukasi yang dapat sobat Panti Nirmala akses secara gratis ada di sini #MerawatPenuhKasihDemiKesembuhan

    RS Pantinirmala

    RS Pantinirmala

    0
  • Kesehatan

    Kenali Faktor Pemicu Gejala Serangan Jantung! Yuk Cek Selengkapnya!

    Halo sobat Panti Nirmala!Pada Health Article kali ini, RS Panti Nirmala kembali akan memberikan informasi seputar kesehatan dan terkait RS Panti Nirmala yang dapat sobat Nirmala pelajari dan dibagikan ke orang-orang terkasih untuk semakin aware akan informasi kesehatan. Adapun informasi tips kesehatan untuk sobat Nirmala, dimana artikel kali ini membahas terkait hal-hal yang harus dikenali faktor pemicu gejala serangan jantung. Dimana ada beberapa faktor yang mempengaruhi.Yang pertama faktor usia, dimana semakin bertambahnya usia seseorang, maka semakin tinggi juga resiko terkena penyakit jantung, bisa terjadi pada pria atau wanita, mulai memasuki usia 45 tahun bisa lebih rentan terkena, memasuki usia 55 tahun atau yang mengalami menopause dini (akibat operasi). Yang kedua memiliki riwayat penyakit jantung dalam keluarga. Jika ada salah satu anggota keluarga inti mengidap penyakit jantung, maka anggota keluarganya juga akan beresiko mengalami gejala jantung.Yang ketiga, diabetes. Dimana diabetes juga dapat menyebabkan penebalan pada dinding pembuluh darah, sehingga dapat menghambat akan darah. Oleh karena itu, penderita diabetes beresiko lebih tinggi mengidap penyakit jantung. Yang keempat, tekanan darah tinggi (Hipertensi). Dimana Hipertensi mampu melukai dinding arteri dan memungkinkan kolesterol LDL dan meningkatkan penimbunan plak.Yang kelima, stres. Ketika seseorang stres tubuh mereka mengeluarkan hormon kortisol yang berakibat pada kakunya pembuluh darah. Yang keenam, pola hidup buruk. Menjadi faktor pemicu gejala jantung. Seperti kurang olahraga, merokok, dan banyak mengonsumsi makanan berlemak. Yang ketujuh, obesitas (kegemukan). Dimana obesitas dapat meningkatkan tekanan darah tinggi dan ketidaknormalan lemak.Jika sobat Nirmala ingin konsultasi dan melakukan tindakan lebih lanjut mengenai kondisi kesehatan tubuhnya, dapat menuju ke penyedia layanan konsultasi dokter dan pemeriksaan kesehatan lainnya ke dokter kepercayaan sobat Nirmala. Di Poliklinik Jantung dan Pembuluh Darah RS Panti Nirmala kami didukung oleh dokter-dokter dan petugas medis yang kompeten dibidangnya, adadr. Setyasih Anjarwani, Sp.JP(K), praktik setiap Rabu pukul 18.30 - 20.00 dan Sabtu pukul 07.00 - 09.00 WIB*dr. Wella Karolina, Sp.JP (K), praktik setiap Senin & Kamis pukul 16.00 - 18.00 WIB*dr. Indra Prasetya, Sp.JP(K), FIHA, praktik setiap Rabu pukul 15.00 - 18.00 WIB*dr. Valerinna Yogibuana Swastika Putri, Sp. JP, praktik setiap Selasa & Kamis pukul 15.00 - 17.00 WIB*dr. Sasmojo Widito, Sp.JP (K),FIHA, praktik di Poli Nirmala dengan janji temu di sini *Dapatkan informasi jadwal praktik dokter RS Panti Nirmala selengkapnya dapat menghubungi bagian Pendaftaran dan dapat berubah sewaktu-waktuDownload juga informasi dan edukasi mengenai dunia kesehatan dari RS Panti Nirmala ke dalam format digital yang terdiri dari beragam topik dan pembahasan yang menarik dan sayang jika sobat Nirmala lewatkan, silakan klik di sini  Informasi lebih lanjut mengenai update jadwal dokter harian, reservasi dan pendaftaran pasien secara online, dan beragam konten-konten edukasi yang dapat sobat Panti Nirmala akses secara gratis ada di sini #MerawatPenuhKasihDemiKesembuhan

    RS Pantinirmala

    RS Pantinirmala

    0
  • Kesehatan

    Sudah Tahu Cara CERDIK Upaya Mencegah Hipertensi Belum? Yuk Cek Selengkapnya!

    Halo sobat Panti Nirmala!Pada Health Article kali ini, RS Panti Nirmala kembali akan memberikan informasi seputar kesehatan dan terkait RS Panti Nirmala yang dapat sobat Nirmala pelajari dan dibagikan ke orang-orang terkasih untuk semakin aware akan informasi kesehatan.Sudah tahu belum sobat Nirmala, kalau ternyata ada upaya pencegahan yang dapat sobat Nirmala pelajari dan terapkan dalam kehidupan sehari-sehari, guna mencegah terjadinya Hipertensi. Untuk memudahkan sobat Nirmala mengingat dan menghafal, maka ingat saja CERDIK, yang kepanjangannya sebagai berikut:Cek kesehatan secara rutinEnyahkan asap rokok (jauhi asap rokok)Rajin aktivitas fisikDiet seimbangIstirahat cukupKelola stress dengan baikJika sobat Nirmala ingin konsultasi dan melakukan tindakan lebih lanjut mengenai kondisi kesehatan tubuhnya, dapat menuju ke penyedia layanan konsultasi dokter dan pemeriksaan kesehatan lainnya ke dokter kepercayaan sobat Nirmala. Di RS Panti Nirmala, tersedia juga pelayanan rawat jalan Poliklinik Ginjal-Hipertensi dengan jadwal praktik berikut:Dr. dr. Nur Samsu,Sp.PD-KGH, FINASIM praktik setiap Senin-Rabu pukul 16.00-18.00 WIB*Di Poliklinik Penyakit Dalam RS Panti Nirmala kami didukung oleh dokter-dokter dan petugas medis yang kompeten dibidangnya, adaDr. dr. Winarko Luminturahardjo, Sp.PD – FINASIM, praktik setiap Senin-Sabtu pukul 07.30-13.00 WIB dan Senin pukul 18.00-20.00 WIB*dr. Wendy Budiawan, Sp.PD, FINASIM, praktik setiap Selasa & Kamis pukul 07.30-09.30 WIB dan Rabu & Jum’at pukul 18.00-21.00 WIB*dr. Mochamad Fachrureza, Sp.PD, praktik setiap Senin & Jum’at pukul 18.00-20.00 WIB**Dapatkan informasi jadwal praktik dokter RS Panti Nirmala selengkapnya dapat menghubungi bagian Pendaftaran (pakai link https://wa.me/62895331272598) dan dapat berubah sewaktu-waktuDownload juga informasi dan edukasi mengenai dunia kesehatan dari RS Panti Nirmala ke dalam format digital yang terdiri dari beragam topik dan pembahasan yang menarik dan sayang jika sobat Nirmala lewatkan, silakan klik di sini https://forms.gle/qAmqUU1iZeAB3o1R7 Informasi lebih lanjut mengenai update jadwal dokter harian, reservasi dan pendaftaran pasien secara online, dan beragam konten-konten edukasi yang dapat sobat Panti Nirmala akses secara gratis ada di sini (dipasang linktreenya RSPN https://markbro.com/rs-panti-nirmala-malang-bio/  dibagian kata “di sini”)#MerawatPenuhKasihDemiKesembuhan

    RS Pantinirmala

    RS Pantinirmala

    0

Tag